Member-only story
Ulasan Buku: Hatta (2015)
Untaian Cerita Seorang Paragon Paripurna
Pengarang: TEMPO
Tajuk lengkap: Seri Buku Tempo — Hatta, Jejak yang Melampaui Zaman
Bahasa: Indonesia
Tanggal terbit: 6 juli 2015 (cetakan termutakhir)
Penerbit: Kepustakaan Populer Gramedia
ISBN: 9799108977
Belum jadi anggota Medium? Silakan baca versi gratisnya di sini.
Seperti ingin mengompensasi tubuhnya yang kecil, wajahnya yang dingin berkacamata tebal, serta gaya bicaranya yang membosankan, dia mencari kekuatan pada menulis.
Mengisahkan Yang Melampaui Zaman
Berdiri pada tanggal 6 maret 1971, TEMPO adalah platform jurnalistik yang disegani di Indonesia. Telah melalui separuh abad mungkin tak tebersit dalam pikiran pendirinya, apalagi setelah majalah ini sempat dibredel Soeharto dari tahun 1994 hingga ia lengser keprabon. Bagaikan foniks yang bangkit dari abunya, TEMPO menyongsong milenium baru dengan format spesial: edisi yang menyoroti bapak-bapak bangsa. Dengan semangat haul 100 tahun kelahiran Soekarno (1901), Hatta (1902), dan Sjahrir (1909), mereka merangkai pesona…